Dinas ESDM Kalteng Dukung Program 100 Hari Gubernur Melalui Perluasan Akses Listrik
Palangka Raya – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) terus berupaya memperluas akses listrik ke desa-desa yang belum terjangkau jaringan listrik. Langkah ini merupakan bagian dari program 100 hari kerja Gubernur Kalimantan Tengah H.…
