PENGESAHAN RUU MINERBA UNTUK PERTAMBANGAN BERKELANJUTAN
Pemerintah melalui DPR RI mengesahkan RUU Perubahan Keempat atas UU Nomor 4 Tahun 2009 tentang Minerba dalam Rapat Paripurna DPR RI di Jakarta pada Selasa, 18 Februari 2025. Revisi ini mencakup kewajiban pemegang Izin Usaha Pertambangan untuk memenuhi kebutuhan dalam…

