Gubernur Agustiar Sabran Realisasikan Bantuan Genset untuk Warga Desa Lupak Dalam
Kuala Kapuas – Warga Desa Lupak Dalam, Kecamatan Kapuas Kuala, Kabupaten Kapuas, kini mulai menikmati akses listrik berkat bantuan genset dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) melalui Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Kalteng, Senin (19/5/2025). Bantuan…
