Category Berita

RSUD Hanau Kelas B, Akan Beroperasional Desember 2024

Progres Pembangunan RSUD Hanau Kelas B semakin jelas terlihat, dengan target beroperasional bulan Desember 2024.  Rumah sakit di Hanau ini nantinya akan dilengkapi dengan Instalasi Rawat Inap (IRNA), VVIP, VIP dan Umum, ruang MEP, ruang isolasi, Kantor ITU, Hemodialisa, CSSD,…

PERCEPATAN PROGRAM 100% DESA BERCAHAYA 2024

Upaya percepatan mewujudkan seluruh desa bercahaya di Tahun 2024 yang merupakan program strategis daerah yang merupakan gagasan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah melalui Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah dalam hal ini Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral berupa bantuan sosial…

Dinas ESDM Provinsi Kalimantan Tengah hadir sebagai salah satu Narasumber pada kegiatan STRATEGI OPTIMALISAI PENINGKATAN PAJAK MINERAL BUKAN LOGAM DAN BATUAN (MBLB)UNTUK PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) MELALUI PIWARAAN (Pelaporan Interaktif Wajib Pajak Secara Instan).

Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Kalimantan Tengah hadir sebagai salah satu Nara sumber pada kegiatan STRATEGI OPTIMALISAI PENINGKATAN PAJAK MINERAL BUKAN LOGAM DAN BATUAN (MBLB)UNTUK PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) MELALUI PIWARAAN (Pelaporan Interaktif Wajib Pajak Secara…